TOMOHON INTERNATIONAL FLOWER FESTIVAL

International Flower Festival tahun ini dilaksanakan di Tomohon lebih tepatnya di Lapangan Kakas Kasen. Kebetulan sekarang saya sedang kuliah di Tondano dan dari Tondano tidak menempuh jarak yang jauh untuk dapat sampai ke tempat ini, jadi saya bisa datang dan melihat langsung. Festival bunga ini dilaksanakan selama tiga hari yaitu dimulai dari tanggal 8 sampai 10 Agustus 2014.

Di festifal ini teman-teman bisa meliha bunga-bunga yang cantik dan berbagai macam miniatur yang terbuat dari bunga-bunga yang disusun.



Di festival ini ada juga stan-stan yang memamerkan hasil bumi dari daerah Minahasa dan ada pula tarian khas daerah Minahasa yang disebut Toar.
D





Dan karena ini adalah International festival.. pastinya banyak bule! So, kita juga bisa skalian belajar buat praktekin kemampuan berbahasa asing kita walaupun cuman minta foto doang hehehe..


Pada malam puncaknya diadakan Kontes Ratu Bunga 2014.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Review novel "Meet The Sennas" by Orizuka

Kejahatan Alam Bawah Sadar : Mendatangkan Rindu Tanpa Permisi